Saturday, December 21, 2013

TANYA JAWAB PENGUKUHAN



TANYA JAWAB PENGUKUHAN


Sebelum kalian dikukuhkan kami akan mengadakan tanya jawab yang hanya dijawab dengan bersedia atau tidak bersedia :

1.       Apakah kalian bersedia untuk aktif dalam setiap kegiatan yang diadakan oleh Ikatan Alumni Latihan Kepemimpinan Siswa?

2.  

Thursday, December 5, 2013

PB IKA LKS Unit SMA N 6 Resmi Dibentuk


LUBUKLINGGAU-Usaha dan upaya dengan penuh semangat para pelajar SMA Negeri 6 Lubuklinggau untuk membetuk Pengurus Bersama Ikatan Alumni Latihan Kepemimpinan Siswa (PB IKA LKS) unit SMA Negeri 6 Lubuklinggau membuahkan hasil cemerlang.

Sunday, December 1, 2013

Jelajah Sejarah PB IKA LKS Lubuklinggau


Dari Marlborough Hingga ke Rumah Pengasingan Soekarno
*Kursi Fatmawati Bergoyang

Sabtu (30/11) sampai dengan Minggu (1/12) Pengurus Bersama Ikatan Alumni Latihan Kepemimpinan Siswa (PB IKA LKS) Kota Lubuklinggau menggulirkan kegiatan ketiga pada event akhir tahun 2013. Yakni Jelajah Sejarah Goes To Bengkulu. Mengejutkan dua orang peserta merasakan dan melihat kursi dikediaman Fatmawati bergoyang. Berikut Liputanya

Monday, November 25, 2013

Walikota –Kadisdik Berikan Soal Rebutan LCC LKS

  WALIKOTA Lubuklinggau, H SN Prana Putra Sohe, Senin (25/11) memberikan soal rebutan kepada para finalis Lomba Cerdas Cermat ‘Nasionalisme’ tingkat SMA /SMK dan MA se-Kota Lubuklinggau dalam rangka Pekan Pemuda Ke-1 Kota Lubuklinggau.
Pejabat nomor satu di Kota Lubuklinggau yang juga penasehat PB IKA LKS Lubuklinggau ini

Sunday, November 24, 2013

Tiga Finalis LCC Bersaing Ketat

*Soal dari Walikota- Ketua DPRD
LUBUKLINGGAU-Jika tidak ada aral rintangan, hari ini (25/11) pukul 09.00 WIB tiga finalis Lomba Cerdas Cermat diselenggarakan Pengurus Bersama Ikatan Alumni Latihan Kepemimpinan Siwa (PB IKA

Senin, Grand Final LCC



LUBUKLINGGAU-Tiga tim terbaik dari babak sembilan besar akan mengikuti babak grand final  Lomba Cerdas Cermat (LCC)  tingkat SMA/SMK dan MA  se-Kota Lubuklinggau  yang diselenggarakan PB IKA LKS Lubuklinggau dalam rangka Pekan Pemuda ke-1 Kota Lubuklinggau, pada Senin  (25/11) pukul 09.00 WIB di Aula SMK Negeri 1 Lubuklinggau.

LCC PB IKA LKS Lubuklinggau Diikuti 23 Tim

LOMBA Cerdas Cermat (LCC) dalam rangka Pekan Pemuda ke-1 Kota Lubuklinggau yang dalam hal ini dipercayakan   penyelenggaraanya kepada Pengurus Bersama Ikatan Alumni Latihan Kepemimpinan Siswa (PB IKA LKS) Lubuklinggau diikuti 23 tim dari SMA/SMK dan MA se-Kota Lubuklinggau.
Kemarin (19/11) bertempat di Aula SMK Negeri 1 Lubuklinggau, panitia penyelenggara (IKA LKS) memulai tahapan lomba. Ke-23 tim dari masing-masing

Friday, November 1, 2013

PB IKA LKS Lubuklinggau Gelar Lima Kegiatan ‘

*Reuni Kebersamaan IKA LKS
LUBUKLINGGAU-Jika tidak ada aral rintangan pada November mendatang Pengurus Bersama Ikatan Alumni Latihan Kepemimpinan Siswa (PB IKA LKS) Lubuklinggau akan menggelar lima kegiatan sekaligus dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda dan Hari Pahlawan.
Ketua PB IKA LKS Lubuklinggau, Frades  kepada Harian Silampari, Rabu (30/10) menjelaskan kelima kegiatan tersebut yakni Lomba Cerdas Cermat Nasionalisme Pemuda, Festival Teater  Cinta Budaya Lokal,Pelantikan PB IKA LKS Unit se-Kota Lubuklinggau, Reuni Kebersamaan IKA LKS,Dewan Penasehat dan Dewan Pembina serta Jelajah Sejarah.
“ Insyallah kelima kegiatan ini sudah fiks dan sudah kita sepakati bersama dilaksanakan pada November 2013,persiapan demi persiapan terus kita lakukan mulai dari kepanitiaan ,

Sunday, October 27, 2013

Empat Kegiatan LKS dalam Satu Event


 Semoga empat  kegiatan dalam satu event ini dapat terlaksana dengan baik dan suskes............... IKA LKS Linggau Nyok Merapat.... "KITA TANCAPKAN PATAKA PRASAJA PADA KEJAYAANYA"

Thursday, October 24, 2013

Profil PB IKA LKS LLG

 * Ketua PB IKA LKS Lubuklinggau 2013-2016
 
 Nama      : Sri Prades
NAO       : 0605.170691.0295
TTL          : Empat Lawang, 17 Juni 1991
Agama      : Islam
JK            : Laki-Laki
Alamat      : Gang Keluarga Kelurahan Majapahit Kec. Lubuklinggau Timur I
 Pekerjaan : Koordinator Liputan di Harian Silampari (PT Silampari Media Utama)
Rekam Jejak  (Ke LKS-an)
1. Diklat LKS Angkatan IV Unit SMK Negeri 3 Lubuklinggau
2.  Diklat LKS Angkatan IV Tingkat Kota  Lubuklinggau
3.  Diklat LKS Angkatan XVII Tingkat Provinsi Sumatera Selatan
4.  Panitia  Diklat LKS Angkatan V Tingkat Kota  Lubuklinggau
5.  Panitia Diklat LKS Angkatan XVIII  Tingkat Provinsi Sumatera Selatan  (Bina Mental Lapangan)

6.  Panitia Diklat LKS Angkatan I   Tingkat Provinsi Bengkulu (Bina Mental Lapangan)
7. Koordinator Diklat LKS Angkatan VI-VII Tingkat Kota Lubuklinggau
8. Aktif di kepanitiaan kegiatan LKS dari 2007-2011, kemudian aktif kembali pada 2013 sampai sekarang. 

Saturday, October 12, 2013

LKS Gulirkan Cerdas Cermat dan Festival Teater tingkat Kota

Ketua PB IKA LKS Lubuklinggau, Fradez didampingi sekretaris, Dedis Yayandi, wakil III,Junairi dan Wakil IV Rahmawati memimpin rapat persiapan cerdas cermat dan teater, diaula SMK Muhamadiyah, Sabtu (12/10).f-iST


LUBUKLINGGAU-Pengurus Bersama Ikatan Alumni Latihan Kepemimpinan Siswa (PB IKA LKS) Lubuklinggau November mendatang akan menggulirkan dua kegiatan kepemudaan sekaligus,yakni Cerdas Cermat dan Festival Teater tingkat Kota Lubuklinggau tahun 2013.
Informasi ini disampaikan, Ketua PB IKA LKS Lubuklinggau, fradez  usai rapat persiapan dan pembentukan kepanitiaan, Sabtu (12/10).
Dijelaskanya dua kegiatan ini merupakan kerjasama dengan Pemerintah Kota Lubuklinggau dalam hal ini Dinas Pemuda dan Olahraga, yang bersamaan dengan program Pekan Pemuda tingkat kota yang digulirkan pada November.

Sunday, August 4, 2013

PB IKA LKS Lahirkan Dacil dan Qori Qori’ah


Walikota sekaligus penasehat PB IKA LKS,         H SN Prana Putra Sohe  
Foto bersama
LUBUKLINGGAU- Setelah dua hari mengadakan kegiatan festival islami ramadhan, yakni Dai kecil  dan MTQ akhirnya, kemarin Minggu (4/8), terpilihlah sembilan orang anak, sebagai juara. Mereka berasal dari SD dan SMA di Kota Lubuklinggau.
Kegiatan ini dilaksanakan sejak Sabtu-Minggu (3-4/8) oleh PB IKA LKS Kota Lubuklinggau, tidak hanya bertujuan untuk memeriahkan Ramadhan, tapi mengajak kaula muda khususnya anak

Monday, July 22, 2013

Rapat Akbar LKS Unit Menentukan Arah Kebijakan ke-Unitan

PENGURUS Bersama Ikatan Alumni Latihan Kepemimpinan Siswa (PB.IKA LKS) Kota Lubuklinggau periode 2013-2106, Minggu (20/
7) lalu menyelenggarakan rapat akbar PB IKA LKS Unit se-Kota Lubuklinggau. Rapat akbar yang baru kali pertama dilakukan selama sembilan tahun IKA LKS terbentuk ini dipimpin langsung Ketua PB IKA LKS Lubuklinggau, Sri Prades,dan didampingi Sekretaris dan Bendaharanya, Dedis Yayandi dan Thareeg Akbar Perkasa.
Hasil dari pada rapat akbar ini akan dijadikan acuan untuk menentukan arah kebijakan LKS Unit kedepan. Dengan harapan seluruh penguru LKS Unt patuh dan taat terhadap aturan organasasi.

Rapat akbar yang dipusatkan di Aula SMK Muhammadiyah ini membahas berbagai materi seperti AD/ART IKA LKS , Petunjuk penyelenggaraan Diklat LKS, dan Petunjuk Teknis Pelaksanaan Musy

Friday, July 19, 2013

Agenda PB

Agenda PB IKA LKS Kota Lubuklinggau

Minggu 21 Juli 2013, Pukul 10.00 WIB sampai dengan selesai rapat akbar PB IKA LKS Unit se-Kota Lubuklinggau tempat Aula SMK Muhammadiyah Lubuklinggau,pimpinan rapat Ketua PB IKA LKS Lubuklinggau Kakanda Sri Prades.

Wednesday, July 17, 2013

PB IKA LKS Unit se-Kota Lubuklnggau

Sejak didirikan pada 01 April 2004 lalu, PB IKA LKS Kota Lubuklingau telah berhasil membentuk dan mendeklarasikan keberadaan PB IKA LKS Unit di SMA/SMK/MA Negeri dan Swasta di Kota Lubuklnggau. Adapun daftar PB IKA LKS Unit se-Kota Lubuklinggau dan sekolah yang ada alumni LKS nya (masih berstatus pelajar) sampai dengan 2016 adalah sebagai berikut :

Tuesday, July 16, 2013

Susunan Pengurus


KOMPOSISI DAN PERSONALIA
PENGURUS BERSAMA
IKATAN ALUMNI LATIHAN KEPEMIMPINAN SISWA
Kota Lubuklinggau
Periode 2013-2016
Pembina
Ketua                         : Drs. H.SN Prana Putra Sohe
Wakil                          : Elven Asmar,SE
Wakil                          : H. Rodi Wijaya
Pembina                      : Hasbi Hasadiki S.Sos
                                      Yani Rizal                            
Ketua                         : Sri Prades

Monday, July 15, 2013

PB IKA LKS Adakan Lomba Dai Kecil-MTQ

Sri Prades
LUBUKLINGGAU- Jika tidak ara aral rintangan, pada 27 sampai dengan 28 Juli mendatang, PB IKA LKS Lubuklnggau akan mengadakan lomba Dai kecil tingkat Sekolah Dasar dan MTQ tingkat SLTA se-Kota Lubuklinggau. Demikian disampaikan Ketua PB IKA LKS Kota Lubuklinggau, Sri Prades, usai memimpin rapat persiapan di sekretariat PB IKA LKS Kota Lubuklinggau, di Gedung Subkos Garuda. Dikatanya, perlombaan tersebut dalam termasuk dalam rangkaian bakti sosial pada bulan suci ramadhan 1434 hijryah. Selain perlombaan akan diadakan pembagian makanan dan minuman buka puasa dijalanan. Hal ini dilakukan, lanjut frades tidak lain sebagai wujud berbagi sesama masyarakat Kota Lubuklinggau. Sedangkan lomba bertujuan memberikan pembinaan kepada generasi muda. Dimana saat ini generasi muda banyak terjerumu ketindakan yang menympang. " Pembinaan generasi muda, mutlak dibutuhkan, kalau sejak kecl dberikan pembinaan insyallah setelah mereka besar memiliki akhlak yang baik," tutup Fradez. (*)

Agenda Kegiatan PB IKA LKS Lubuklinggau

Agenda Kegiatan PB IKA LKS Lubuklinggau Dalam rangka Bulan Suci Ramadhan 1434 Hijriyah PB IKA LKS Kota Lubuklinggau akan menyelenggarakan bakti sosial, lomba dai kecil, MTQ dan Buka Bersama....

Anggaran Dasar IKA LKS

Sunday, July 14, 2013

Walikota Berikan Suport Kegiatan IKA LKS


* Akan Jadi Pembicara Diskusi “Peningkatan Wawasan Kebangsaan Pemuda”
SEPERTI diketahui Walikota Lubuklinggau, H SN Prana Sohe merupakan salah seorang toko pemuda yang cukup banyak dikenal dikalangan organisasi kepemudaan. Sebab sebelum mengawali karier sebagai Wakil Walikota  (2008-2013)  dan Walikota Lubuklingga (2013-2018) ia aktif diberbagai kelompok pemuda.
Seperti, Ketua Dewan Pemimpinan Daerah Komite Nasional Pemuda Indonesia, Majelis Pemuda Indonesia, Dinas Pemuda dan Olahraga, Pembina dan ketua dewan penasehat Pengurus Bersama Ikatan Alumni Latihan Kepemimpinan Siswa (PB IKA LKS) , Pemuda Panca Marga (PPM), Pemuda Pancasila, dan organisasi